10 Fakta Tentang Negara Afghanistan yang Perlu Anda Ketahui, Ada yang Mirip Dengan Indonesia Loh

- 16 Agustus 2021, 19:23 WIB
Ilustrasi bendera Afghanistan.
Ilustrasi bendera Afghanistan. /Pixabay/Chicken Online.

Opium yang dihasilkan sebagian besar dibuat dari bunga poppy, ditanam dan diolah di bagian barat daya negara itu.

Baca Juga: Presiden Ashraf Ghani Perintahkan Masyarakat Afghanistan Tidak Menyerah Melawan Taliban

Opium adalah bahan yang digunakan untuk memproduksi narkotika jenis heroin yang sangat adiktif.

Menurut survei tahun 2020, sebanyak 224.000 hektar lahan digunakan untuk menanam opium poppy di seluruh negeri.

Lebih dari setengah dari semua budidaya opium, 115.597 hektar dibudidayakan di provinsi barat daya Helmand saja.

Menurut perkiraan PBB, sekitar 6.300 ton opium, dengan nilai USD 350 juta atau sekitar Rp5 miliar, diproduksi pada tahun 2020.

Baca Juga: Warga Afghanistan Mengecam Presiden Ashraf Ghani, Ini Penyebabnya

  1. Kebanyakan masyarakat Afghanistan hidup dalam kemiskinan

Sebelum pandemi COVID-19, setidaknya 54,5 persen masyarakat Afghanistan hidup di bawah garis kemiskinan.

Angka tersebut naik selama pandemi dengan perkiraan saat ini mencapai hingga 72 persen.

  1. Tingkat buta huruf tinggi

Setelah beberapa dekade perang yang menghancurkan, hanya 43 persen masyarakat Afghanistan yang bisa membaca.

Halaman:

Editor: Yoga Adi Surya

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah