Mencekam! Pasukan Bersenjata dan Bomber Taliban Hilir Mudik di Sudut-sudut Kota Kabul, Afghanistan

- 17 Agustus 2021, 10:04 WIB
Sejumlah orang berusaha melarikan diri dari Ibu Kota Afhanistan, Kabul melalui Bandara Hamid Karzai International, 16 Agustus 2021. Hal ini terjadi setelah Taliban menguasai Afghanistan. Mencekam! Pasukan Bersenjata dan Bomber Taliban Hilir Mudik di Sudut-sudut Kota Kabul, Afghanistan
Sejumlah orang berusaha melarikan diri dari Ibu Kota Afhanistan, Kabul melalui Bandara Hamid Karzai International, 16 Agustus 2021. Hal ini terjadi setelah Taliban menguasai Afghanistan. Mencekam! Pasukan Bersenjata dan Bomber Taliban Hilir Mudik di Sudut-sudut Kota Kabul, Afghanistan /STRINGER/REUTERS

 

LINGKAR MADIUN-Setelah penarikan pasukan Amerika Serikat di Afghanistan, kini Kota Kabul menjadi penuh dengan pasukan Taliban di sudut-sudut jalan.

Pasukan Taliban itu menggunakan senjata laras panjang sembari duduk-duduk dan berpatroli di ruas-ruas jalan Kota Kabul.

Tidak hanya sekedar menggunakan senjata, beberapa pasukan terlihat menggunakan rompi bom untuk meledakkan diri.

Baca Juga: Profil Ibu Fatmawati dan Kisah Menjahit Bendera Merah Putih Berkibar pada 17 Agustus 1945

Laporan terbaru dari AP News Agency, dijelaskan bahwa kondisi Kota Kabul saat ini terlihat lengang dan sepi. Tidak adalalu lalang kendaraan, kecuali kendaraan-kendaraan milik Taliban.

Semua orang yang keluar rumah, disarankan oleh pasukan bersenjata Taliban untuk pulang ke kembali ke rumah mereka masing-masing.

Baca Juga: Berlangsung Live Streaming Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan RI, Berikut Link Lengkapnya!

Pasukan Taliban menjamin perdamaian dan keamanan warga Kota Kabul selama warga Taliban menguasai Kota Kabul.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x