Walikota Madiun Ajak Warga Cegah Stunting Pada Peluncuran Program Pendataan Penduduk dan Pelayanan KB

- 1 April 2021, 19:12 WIB
Pemerintah Kota Madiun ikut serta dalam Program Pendataan Keluarga yang dilakukan oleh BKKBN.
Pemerintah Kota Madiun ikut serta dalam Program Pendataan Keluarga yang dilakukan oleh BKKBN. /Instagram @pemkotmadiun_

Baca Juga: Ilmuwan Ungkap Rahasia Buah yang Bisa Mengobati Semua Jenis Kanker Punya Sifat Anti Karsinogenik, Simak Disini

Selain pendataan keluarga, Maidi juga menyampaikan bahwa dia sangat memperhatikan penanganan Stunting di Kota Madiun.

Wali Kota berharap tidak ada lagi anak-anak yang terkena Stunting di wilayah Kota Madiun dengan melakukan beragam kegiatan sebagai bentuk dari upaya pencegahan.

“Mulai pasangan nikah, hamil, dan punya anak akan kami pantau terus. Gizi dan kesehatan ibu tidak boleh kurang. Sehingga, anak yang dilahirkan menjadi anak yang cerdas dan sehat,” tutur Wali Kota.***

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah