Ketahui 2 Dosa Jariyah yang Sangat Mengerikan Akan Terus Mengalir hingga Alam Barzah! Simak Selengkapnya

- 2 Maret 2021, 18:35 WIB
Ilustrasi sunset
Ilustrasi sunset /Pixabay/

LINGKAR MADIUN-  Jika ada pahala jariyah, yakni pahala yang terus mengalir dari amal soleh yang dilakukan, ternyata ada pula dosa jariyah.

Dosa jariyah ini  sangat menakutkan, sebab dosa ini akan tetap ditimpakan kepada pelakunya, sekalipun dia tidak lagi mengerjakan perbuatan maksiat itu.

Baca Juga: Terus Gempur Barang Ilegal, KPPBC Madiun Musnahkan 600 Bungkus Rokok Ilegal

 

Allah SWT berfirman:

“Sesungguhnya Kami menghidupkan orang-orang mati dan Kami menuliskan apa yang telah mereka kerjakan dan bekas-bekas yang mereka tinggalkan. Dan segala sesuatu Kami kumpulkan dalam kitab Induk yang nyata (Lauh Mahfuzh).” (QS. Yasin:12)

Sungguh sangat menyedihkan nasib seseorang yang terjerumus pada dosa jariyah ini. Di saat semua orang membutuhkan pahala di alam barzah, ia justru mendapat kucuran dosa dan dosa.

Baca Juga: Inilah 7 Bahaya Duduk Terlalu Lama Bagi Kesehatan yang Perlu Kamu Waspadai! Simak Apa Saja

Maka bisa dibayangkan, betapa penyesalan yang akan dialami manusia yang memiliki dosa jariyah ini.

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x