Habib Husen Jafar Sebut Rezeki Tak Hanya Berupa Materi, Inilah Hal Penting yang Patut Kita Syukuri

- 25 Februari 2022, 16:30 WIB
Ilustrasi kesehatan. Habib Husen Jafar menyebutkan rezeki nomor 1 sebelum uang adalah sehat.
Ilustrasi kesehatan. Habib Husen Jafar menyebutkan rezeki nomor 1 sebelum uang adalah sehat. /Pexels/Andrea

LINGKAR MADIUN – Rezeki adalah suatu anugerah yang senantiasa diberikan oleh Allah SWT. 

Terkabulnya sebuah doa bisa disebut rezeki, terkabulnya sebuah rencana dan tujuan juga merupakan rezeki.

Menurut Habib Husen Jafar, rezeki bukan hanya berupa materi, tapi kehidupan, nyawa, keluarga, teman-teman yang baik dan yang nomor 1 sebelum uang adalah kesehatan.

"Rezeki yang lebih tinggi dari uang itu menurut para ulama dan menurut Nabi, jika merujuk pada riwayat Nabi itu adalah kesehatan," kata Habib Husen Jafar dikutip Lingkar Madiun dari YouTube Cahaya Untuk Indonesia.

Baca Juga: 7 Tanda Hamil Sehat, Wanita Wajib Ketahui Hal yang Membuat Janin Cerdas

Kesehatan adalah sebuah rezeki yang diberikan kepada makhluknya, maka dari itu sebagai umatnya kita harus banyak disyukuri.

Itulah manusia yang belum mau menyadari bahwasanya anda sudah diberikan rezeki yang jauh dari melebihi apapun.

Adapun rezeki lainnya yang bisa kita syukuri diantaranya adalah bernafas. Dimana anda bisa menghirup udara dan menikmati fajar yang membias rumput dan embun yang membekap daun pohon.

Baca Juga: Vaksin Booster Diberikan Lebih Cepat bagi Lansia Diatas 60 Tahun, Kabar Baik! Simak 5 Aturan Sebelum Vaksinasi

Itu juga merupakan rezeki yang indah tiada tara. Kalian semua tahu bahwa pagi hari itu adalah pusat udara segar terkumpul.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x