Ragam Tips Untuk Menjaga Cabe Biar Tetap Segar Walau Disimpan Lama

29 November 2022, 11:10 WIB
Ilustrasi cabai. 5 Bahan Makanan yang Tak Sadar Dikonsumsi Bikin Wajah Tampak Tua, Nomer 3 Sering Diabaikan.* /Unsplash/Steve Johnson/

LingkarMadiun.com – Cabe merupakan jenis bumbu dapur yang tidak selalu ketinggalan digunakan dalam memasak.

Peran cabe layaknya sebuah kapten dipertandingan sepakbola. Sebab dengan adanya cabe rasa menjadi beragam serta masakan akan jauh lebih enak.

Cabe juga sama dengan sayuran seperti bayam, sawi atau bahkan tanaman lainnya.

Lebih cepat kering dan membusuk, namun jangan khawatir melalui LingkarMadiun.com dari Instagram @kementerianpertanian memberikan sebuah bocoran agar cabe tidak mudah kering dan busuk.

Baca Juga: Link Download MP3 Lagu Blue – Hoody (Revenge of Others) OST Part 2 Viral, Jadi Sound Favorit di TikTok

  1. Petik cabe dipagi hari

Memetik cabe juga ada syaratnya, tidak sembarangan. Alangkah baiknya memetik cabe diwaktu pagi hari daibanding sore maupun siang hari.

  1. Pilih cabe yang segar

Selain memetik cabe dipagi hari, sangat disarankan untuk memetik cabe yang lebih segar.

  1. Potong tangkai cabe

Dalam memetik usahakan juga memotong tangkainya, hal ini bertujuan agar cabe tidak mudah membusuk.

  1. Jangan cuci cabe

Hindari cuci cabe sebelum digunakan, hal ini sangat berpengaruh terhadap kesegaran cabe.

Baca Juga: Super Junior Comeback Desember Nanti, Rilis Foto Teaser di Akun Instagram

  1. Pisahkan cabe dengan sayuran lain

Sangat dianjurkan bahwa memisahkan cabe dengan sayuran lain adalah sebuah keharusan.

  1. Simpan di lemari dingin

Jangan simpan cabe disembarang tempat, usahakan simpan di kulkas.***

Editor: Khoirul Ma’ruf

Tags

Terkini

Terpopuler