6 Cara Menjaga Kesehatan Mental agar Tidak Mudah Goyah Arus Negatif

7 Februari 2022, 20:35 WIB
Ilustrasi menjaga kesehatan mental. /Pixabay/Free-Photos

LINGKAR MADIUN – Kali ini giliran cara menjaga kesehatan mental agar tidak mudah goyah. Kesehatan mental merupakan kesehatan yang hanya dirasakan namun tidak bisa dilihat.

Dalam menjaga kesehatan mental sangat perlu untuk memberikan obat kepada diri sendiri.

Hal-hal sepele yang bisa menyebabkan mental goyah harus segera di revisi untuk melakukan hal yang lebih positif kembali.

Dilansir Lingkar Madiun dari Instagram @doctorself.id, mulai sekarang lakukan hal-hal positif yang dimulai dari yang terkecil agar mental tidak mudah goyah oleh arus negatif.

Baca Juga: Ternyata Kesehatan Mental Juga Berdampak Buruk pada Kesehatan Fisik, Inilah 9 Efek yang Ditimbulkannya

1. Istirahat sejenak

Dalam menjalani aktivitas sehari-hari rasa lelah, capek sudah wajar terjadi. Semua sudah ada porsi untuk mengatur semua itu.

Oleh sebab itu hal yang perlu kamu lakukan adalah sisikan waktumu untuk istirahat sejenak.

Semua tidak bisa dilakukan dalam sesegera mungkin, maka dari itu istirahat sangatlah perlu dalam membangun mental yang kuat.

Baca Juga: Raih Mimpi dengan 5 Cara Menenangkan Diri di Masa Sulit, Kamu harus Tahu!

2. Sembuhkan pikiranmu

Menjalani aktivitas memang sebuah kebiasaan yang wajib untuk dikerjakan. Namun jangan lupa bahwa kamu juga harus menjalankan apa hobi yang kamu sukai.

Untuk mencegah kebosanan terjadi. Sehingga hal ini bisa membuat Self Healing pada  diri sendiri untuk terhindar dari mental goyah.

3. Sesekali membuat kesalahan

Dalam hidup memang tidak luput dari kesalahan. Semua tidak harus benar dalam berbuat apapun.

Maka dari itulah walaupun melakukan kesalahan tidak boleh dianjurkan untuk selalu melakukan kesalahan.

Baca Juga: Tahun Kembar Disebut Tahun Petaka, Ada Bencana Terjadi di Tahun 2022? Simak Penjelasan Madam Louise Ini

4. Akhiri hubungan toxic

Sesegera akhiri hubungan toxic yang meresahkan itu. Bangun relasi baru dengan hal baru untuk melangkah maju.

5. Ngobrol dengan teman

Apabila kamu memiliki apapun yang perlu diselesaikan atau yang lainnya. Sangat dianjurkan untuk menceritakan kepada temanmu sehingga dapat bisa bertukar pikiran kea rah yang positif.

6. Belajar mengatakan tidak

Hal inilah yang sering orang lain susah untuk mengatakan. Apabila memang tidak bisa kebanyakan orang banyak drama untuk stuckmengulur-ulur waktu.

Sehingga efeknya pada diri sendiri yang hanya  di sini melulu. Mulai sekarang beranilah mengatakan tidak jika itu memiliki makna yang positif.***

 

 

 

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Tags

Terkini

Terpopuler