5 Alasan Cinta Kamu Bertepuk Sebelah Tangan yang Dialami Oleh Banyak Orang, Simak Apa Saja

- 21 Januari 2021, 21:56 WIB
ilustrasi rambu lalu lintas penolakan cinta
ilustrasi rambu lalu lintas penolakan cinta /Pixabay

Lingkar Madiun- Sebagian dari kita pasti pernah mengalami cintanya tidak terbalas oleh seseorang. Setiap kali menyukai seseorang orang tersebut selalu berakhir tidak membalas perasaannya, berkali-kali jatuh hati cintanya selalu bertepuk sebelah tangan. 

Mengapa hal tersebut bisa terjadi? Dan mengapa terkadang terjadi sampai berulang kali?

Baca Juga: 7 Manfaat Kesehatan Mandi Air Garam yang Bisa Bikin Wanita Ketagihan

Baca Juga: 4 Zodiak Berjiwa Tangguh yang Hokinya Sulit Dikalahkan

Mengapa diantara kita cenderung menaruh rasa kepada orang yang jelas-jelas tidak mungkin menjadi diri kita? Ada beberapa alasan yang menjadikan kita menyukai seseorang, di mana orang tersebut pada dasarnya kita pun sadar tidak mungkin kita miliki, diantaranya: 

1. Sifat lebih tertarik pada apa yang bukan miliknya 

Sebagai manusia kita cenderung memiliki sifat lebih tertarik pada apa yang bukan milik kita atau pada apa yang tidak kita miliki atau bahkan milik orang lain. Ketika seseorang tersebut kita tahu tidak akan bisa kita miliki, adakalanya rasa suka tersebut justru muncul.  

Rasa ketertarikan menjadi ada dan tidak setiap saat bisa kita kendalikan, hingga pada akhirnya bertepuk sebelah tanganlah cinta kita, karena kita jatuh hati pada seseorang yang tidak mungkin kita miliki. 

2. Merasa tertantang karena ditolak 

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra

Sumber: Instagram @pakarkejawen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah