Ketidakseimbangan Hormon Estrogen Menyebabkan Penyakit, Wanita Wajib Tahu Simak Ulasannya

- 7 Februari 2021, 08:00 WIB
Ilustrasi Ketidakseimbangan Hormon Estrogen Menyebabkan Penyakit
Ilustrasi Ketidakseimbangan Hormon Estrogen Menyebabkan Penyakit /Pixabay

LINGKAR MADIUN - Tingkat hormon estrogen yang seimbang diperlukan untuk tubuh dan pikiran, dengan mengonsumsi makanan sehat dan makanan bergizi.

Estrogen adalah hormon seks yang bertanggung jawab untuk memelihara dan mengembangkan karakteristik wanita di dalam tubuh.

Hormon ini juga memfasilitasi lingkungan yang sehat untuk embrio setelah pembuahan dan membantu wanita melewati siklus menstruasi.

Baca Juga: Apakah Cinta Sejati itu Responsif? Simak Penjelasan Disini

Baca Juga: Gambarkan Gemerlap Kota Saat Malam Tiba, Silampukau Tulis Lagu Berjudul Malam Jatuh di Surabaya

Oleh karena itu, ketidakseimbangan hormon estrogen dapat melemahkan wanita bahkan dapat menyebabkan datangnya penyakit.

Berikut, Penyebab dan efek ketidakseimbangan hormon estrogen:

Penyebab Ketidakseimbangan hormon Estrogen

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa 80 persen wanita di seluruh dunia menderita ketidakseimbangan hormon estrogen.

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: yourtango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah