Inilah 4 Alasan Mengapa Kamu Harus Berhenti Minum Air Dingin, Salah Satunya Sebabkan Masalah Jantung

- 28 Februari 2021, 21:24 WIB
Air es dingin.
Air es dingin. /PIXABAY/Bruno/Germany

LINGKAR MADIUN - Ketika cuaca sedang panas, seseorang cenderung akan minum air dingin untuk mengatasi dahaganya.

Namun, kebiasaan minum air dingin ternyata dapat memberikan dampak atau efek yang buruk bagi tubuh.

Apalagi jika kamu terlalu sering minum air dingin, tentunya akan menyebabkan beberapa masalah sebagaimana ulasan di bawah ini.

Baca Juga: Ilmuwan Harvard Memperingatkan Semua Orang untuk Berhenti Minum Susu Rendah Lemak, Begini Penjelasannya

Baca Juga: 12 Ramalan Zodiak Hari ini Tentang Kesehatan, Simak Ulasannya

Menghilangkan nutrisi

Normalnya suhu tubuh manusia adalah 37 derajat celcius. Tentunya, tubuh memerlukan sebuah energi untuk mengatur suhu menjadi normal ketika kamu minum sesuatu dengan suhu yang lebih rendah.

Energi yang dihabiskan ini digunakan untuk mencerna makanan dan menyerap nutrisi. Akhirnya hal tersebut akan membuat tubuh kekurangan nutrisi.

Mengganggu pencernaan

Minum air dingin atau minum air es akan membuat pembuluh darah mengerut, apabila ini terjadi maka akan menghambat dan memperlambat proses pencernaan makanan.

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x