5 Manfaat Oil Pulling Untuk Kesehatan Gigi dan Mulut, Terhindar Gigi Berlubang

- 4 Agustus 2021, 08:40 WIB
Banyak cara dilakukan untuk menjaga kesehatan gigi dan mulut. Paling dasar adalah menyikat gigi minimal dua kali sehari.
Banyak cara dilakukan untuk menjaga kesehatan gigi dan mulut. Paling dasar adalah menyikat gigi minimal dua kali sehari. /Unsplash.com

LINGKAR MADIUN-Banyak cara dilakukan untuk menjaga kesehatan gigi dan mulut. Paling dasar adalah menyikat gigi minimal dua kali sehari.

Ada juga yang menambahkan kebiasaan berkumur dengan obat kumur. Namun, tahukah Anda ada cara dalam menjaga kesehatan gigi dan mulut yaitu oil pulling.

Oil pulling sudah sejak lama dikenal sebagai pengobatan Ayurveda dari India. Dalam praktiknya, oil pulling harus menggunakan minyak yang berasal dari tumbuh-tumbuhan atau minyak nabati, seperti minyak kelapa, minyak wijen, minyak zaitun, atau minyak biji bunga matahari.

Oil pulling ialah berkumur dengan minyak untuk menjaga kesehatan mulut. Teknik oil pulling ini merupakan praktik Ayurveda dan biasanya menggunakan minyak kelapa murni atau VCO.

Baca Juga: Raih Emas Olimpiade Tokyo 2020, Greysia Polii Diharapkan Tidak Terburu-buru Untuk Pensiun  

Baca Juga: Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS Kemenag Segera Dirilis, Berikut Alasan Terbanyak yang TMS

Berikut, 5 manfaat oil pulling untuk kesehatan gigi dan mulut:

  1. Menghambat pertumbuhan bakteri di dalam mulut

Berkumur dengan minyak kelapa setiap hari selama 10–15 menit diketahui dapat membantu mengurangi jumlah bakteri di dalam mulut, termasuk bakteri Streptococcus mutans.

Bakteri ini merupakan salah satu jenis bakteri yang sering menyebabkan  penumpukan plak dan kerusakan gigi.

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x