Mutasi Baru Virus Corona Lebih Ganas dan Kebal Vaksin, Varian COVID-19 Lambda Jadi Ancaman

- 4 Agustus 2021, 08:49 WIB
Ilustrasi - Mutasi Virus Covid-19
Ilustrasi - Mutasi Virus Covid-19 /Pixabay/Inactive_account_ID_249/

‘Variant of Interest’ adalah pernyataan bahwa varian COVID-19 masih menjadi objek penelitian karena baru sekali terbentuk (mutasi), sedangkan ‘Variant of Concern’ adalah peringatan bahwa varian tertentu ini membawa ancaman serius bagi masyarakat.

Baca Juga: Bahan Dapur yang Sering Dikonsumsi ini Ternyata Racun Penyebab Banyak Penyakit, Simak Penjelasannya

Meskipun belum jelas apakah varian Lambda ini akan menyebar dan menginfeksi lebih banyak orang seperti varian Delta yang sudah tersebar, peneliti Jepang, Kei Sato dari Universitas Tokyo menyatakan bahwa varian Lambda COVID-19 berpotensi menjadi ancaman umat manusia.***

Halaman:

Editor: Yoga Adi Surya

Sumber: Perth Now


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah