Jangan Sepelekan, Jika Alami 5 Hal Ini Pada Kaki! Waspada, Gejala Kolesterol Tinggi Sedang Menyerang Tubuh

- 11 September 2021, 19:20 WIB
Ilustrasi kaki
Ilustrasi kaki /Pexels/

LINGKAR MADIUN- Tak harus menunggu melakukan cek kesehatan, memeriksa kadar kolesterol ternyata bisa dilakukan dengan cara memperhatikan kondisi kesehatan pada kaki.

Pakar kesehatan Davit Slovut, MD dari Montefiore Medical Center mengungkapkan bahwa jika tubuh mengalami kolesterol tinggi, maka bisa dipastikan pembuluh darah arteri mengalami banyak penumpukan plak.

Baca Juga: Ikuti Jejak Willian Borges, David Luiz Juga Pilih Pulang Kampung ke Brasil untuk Gabung Klub Ini

Maka berhati-hatilah, pasalnya hal tersebut dapat memicu penyempitan atau hambatan aliran darah pada berbagai bagian tubuh, khususnya pada kaki.

Berikut ada 5 gejala kesehatan yang muncul pada kaki yang dapat menjadi tanda kondisi tingginya kadar kolesterol dalam tubuh, diantaranya:

Baca Juga: Partai Republik Menentang Kebijakan Vaksin Presiden Joe Biden

1. Kaki Mudah Terasa Dingin

Kaki yang sering terasa dingin ternyata menandakan adanya ketidaklancaran peredaran darah pada kaki.

Nah, ketidaklancaran tersebut seringkali disebabkan oleh adanya penyumbatan plak pada pembuluh darah.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah