3 Kebiasaan Sehat Ini Dapat Memperpanjang Umur, Salah Satunya Menurut Studi Konsumsi Teh Ini

- 30 September 2021, 06:40 WIB
Simak manfaat teh hijau yang baik dikonsumsi penderita hipertensi, yang mana ini untuk mengubah pola makan lebih sehat.
Simak manfaat teh hijau yang baik dikonsumsi penderita hipertensi, yang mana ini untuk mengubah pola makan lebih sehat. /Pixabay/

Baca Juga: Manchester United vs Villarreal: Spesialis Injury Time, Gol Cristiano Ronaldo Beri Kemenangan Perdana

Baca Juga: Benfica vs Barcelona: Takluk Atas Benfica 3-0, Barca Semakin Terpuruk di Juru Kunci Liga Champions

2. Minum jus apel
Kebiasaan mengonsumsi jus apel terkait dengan umur yang lebih panjang

Selain sebagai suguhan yang lezat, jus apel juga dapat membantu dalam pencegahan demensia.

Dalam sebuah studi tahun 2010 yang diterbitkan dalam Journal of Alzheimer's Disease, para peneliti menemukan bahwa minum dua gelas jus apel per hari dikaitkan dengan pecahnya plak di otak yang biasanya menyebabkan demensia.

3. Minum kopi secukupnya
Meskipun Anda tidak boleh mengonsumsi kopi dalam jumlah yang berlebihan.

Baca Juga: Manchester United vs Villarreal: Spesialis Injury Time, Gol Cristiano Ronaldo Beri Kemenangan Perdana

Baca Juga: Benfica vs Barcelona: Takluk Atas Benfica 3-0, Barca Semakin Terpuruk di Juru Kunci Liga Champions

Sebuah studi tahun 2018 yang diterbitkan dalam jurnal Progress in Cardiovascular Diseases mencatat bahwa kopi bila dikonsumsi dalam jumlah sedang, dapat menurunkan risiko diabetes, kerusakan hati, kanker, dan depresi.

Dan hal tersebut dapat memperpanjang umur Anda, karena terhindar dari berbagai penyakit yang mematikan.***

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Best Life Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah