5 Sikap Dewasa yang Harus Kamu Miliki ketika Sudah Menikah

- 22 Februari 2022, 11:00 WIB
Ilustrasi Menikah. 5 sikap dewasa yang harus dilakukan setelah menikah.
Ilustrasi Menikah. 5 sikap dewasa yang harus dilakukan setelah menikah. /Instagram @parentingpernikahan

LINGKAR MADIUN – Proses menjadi dewasa adalah sebuah perjalanan dimana kita dipaksa dengan keadaan yang harus kita jalani.

Dimana proses dewasa terjadi dikala kita menjalani pola dengan keadaan yang seharusnya kita ambil.

Dewasa adalah sikap yang siap meninggalkan kebiasaan di masa remaja atau anak-anak yang kita sudah jalani.

Apalagi disaat kita sudah memasuki masa pernikahan dan berumah tangga, kita harus bisa menjaga sikap dan toleransi.

Baca Juga: Segenggam Kacang Ini, Dijadikan Camilan Bagi Penderita Diabetes, Justru Bantu Gula Darah Stabil

Dilansir Lingkar Madiun dari Instagram @jofisah.id, ada lima sikap dewasa yang mesti diterapkan saat menikah demi terjalin toleransi yang baik.

1. Tidak mengumbar aib rumah tangga

Hal yang umum terjadi pada sebuah hubungan pernikahan adalah konflik, pertengkaran, dan perdebatan. Disinilah titik kedewasaanmu akan diuji.

Memang perdebatan dalam kehidupan rumah tangga. Maka dari itu, kalian yang memiliki kendali penuh atas permasalahan yang terjadi.

Maka sebaiknya masalah internal dan jangan mengumbar keburukan masalahmu. Karena kekhawatirkan menambah maslah baru bagi hubungan rumah tangga kalian.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x