Ketahui Manfaat Daun Gatal yang Ternyata Berkhasiat Menyembuhkan Beragam Penyakit 

- 1 Maret 2022, 20:28 WIB
Ilustrasi daun gatal.
Ilustrasi daun gatal. /Pixabay/Blueberrykings111

4. Berwarna hijau tua

5. Warna bagian tengah daun berwarna lebih muda

6. Bulu-bulu kecil seperti jarum kecil di permukaan daun

Baca Juga: 4 Jenis Hutan, Kamu Harus Tahu Perbedaannya

Manfaatnya bisa mengatasi pegal-pegal, nyeri otot dan sendi, sakit perut, masuk angin, sakit kepala, memar dan remantik dan bisa membantu proses persalinan.

Cara kerja daun gatal sebagai berikut ini.

1. Timbul rasa panas, perih, dan gatal setelah mengusapkan daun gatal

2. Pori-pori melebar dan merangsang peredaran darah

3. Pegal pun seketika hilang

Ternyata daun gatal memiliki nama lain pada masing-masing daerah.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah