Anda Sering Minum Bubble Tea? Kurangi Segera agar Terhindar dari 7 Dampak Buruk Ini

- 1 April 2022, 10:00 WIB
Ilustrasi bubble tea.
Ilustrasi bubble tea. //The Spruce/Cara Cormack

Bola mutiara yang terbuat dari tepung tapioka ini memiliki tekstur yang kenyal dan sangat lengket.

Sehingga susah dicerna oleh organ pencernaan dan malah dapat menyebabkan kerusakan pada bagian pencernaan.

2. Resiko mengalami peningkatan berat badan

Bahaya minum bubble tea yakni dapat menaikkan berat badanmu yang berujung obesitas. Hal tersebut disebabkan oleh kandungan gula yang cukup tinggi terdapat pada minuman bubble tea.

Mungkin untuk mengatasinya, Anda bisa memesan dengan minuman less sugar atau diganti dengan buah-buahan.

Baca Juga: Sebuah Seni Menghargai Privasi Orang Lain, Tak Tanggung-tanggung Ada 5 Jenis Caranya

3. Diabetes

Kandungan gula yang dimiliki oleh bubble tea sangatlah tinggi. Tidak heran bila rasa segar dan manis menghiasi minuman itu.

Hal ini jika dibiarkan secara terus-menerus akan mengakibatkan munculnya diabetes.

4. Gangguan jantung

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Sumber: Instagram @okesehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah