7 Hal Yang Harus Kamu Lakukan Pasca Lebaran Agar Moodmu Kembali dan Tidak Stress

- 10 Mei 2022, 16:55 WIB
Orang yang sedang stres sambil memegang kepala/ tips mengatasi stres
Orang yang sedang stres sambil memegang kepala/ tips mengatasi stres /Pixabay/

LINGKAR MADIUN – Libur lebaran memang membuta perasaan senang, senang berkumpul keluarga, teman, sahabat bahkan kampong halaman tercinta.

Hal ini kembali akan teringat memori-memori masa kecil saat tiba dikampung.

Saat main kesawah, bermain layangan, berkumpul dengan teman sebaya dulu hingga bertemu tetangga yang selalu diusilin dan lain sebagainya.

Memori itulah yang dapat membuat kerasan lagi tinggal di desa. Apalagi kondisi desa yang semakin hari semakin membaik membuat suasana hati ikut terbawa arus baik di desa.

Baca Juga: Bursa Transfer: Kylian Mbappe Terlihat di Madrid, Akankah Real Madrid Menangkan Tandatangan Bomber Prancis?

Perasaan itulah yang membuat juga untuk ingin menunda suatu pekerjaan yang ada di depan mata untuk terus melanjutkan cuti karena rasa belum ingin pergi.

Dilansir Lingkar Madiun dari Instagram @kemnaker ada tujuh hal yang harus bisa Anda lakukan demi meningkatkan mood agar bisa kembali bekerja.

Hal ini bertujuan supaya tidak strees dan kembali bersemangat untuk kembali ke rutinitas yang telah dibangun kembali.

Lakukan pekerjaan dengan santai

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x