Stop Bullying di Lingkungan Sosial Maupun Sekolah Mulai Sekarang, Ketahui Jenis dan Cara Pencegahannya

- 22 Juli 2022, 10:40 WIB
Ilustrasi bullying.
Ilustrasi bullying. /Pexels/Mikhail Nilov/

Perilaku ini dapat berupa julukan dari nama, celaan, fitnah, kritik kejam, penghinaan. Dari keempat jenis bullying, bentuk verbal adalah salah satu yang paling mudah dilakukan dan menjadi awal dari perilaku bullying lainnya.

2. Bullying secara relasional

Pelemanahan harga diri korban secara sistematis melalui pengabaian, pengucilan atau penghindaran. Perilaku ini dapat mencakup sikap-sikap yang tersembunyi seperti pandangan yang agresif, lirikan mata, helaan nafas, cibiran dan bahasa tubuh yang mengejek.

3. Bullying eletronik

Bentuk perilaku bullying yang dilakukan pelakunya melalui sarana elektronik seperti handphone, internet, website, chatting room dan sebagainya.

Baca Juga: Kasus Subang, 11 Bulan Penyidikan Saksi Ini Ungkap Hubungannya dengan Wahyu

4. Bullying secara fisik

Hal ini semacam memukul, menendang, menampar,mencekik, menginggit, atau yang lainnya.

Dari keempat jenis bullying tersebut dapat dicegah melalui dua faktor yakni melalui keluarga dan melalui sekolah.

  1. Melalui keluarga
  • Menanamkan nilai-nilai keagaman dan mengajarkan cinta kasih antar sesama
  • Membangun rasa percaya diri anak, memupuk keberanian dan ketegasan anak
  • Mengajarkan etika terhadap sesama
  • Mendampingi anak dalam menyerap informasi

Baca Juga: Lepas Dari Persija Jakarta, Marko Simic Gabung Klub Papan Atas Kroasia

Halaman:

Editor: Ika Sholekhah Putri

Sumber: Instagram @kemensosri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah