Ternyata Ini Alasan Kuat Erik Ten Hag Terima Tawaran Jadi Pelatih Manchester United, Modal Tekad Kuat untuk...

- 28 Maret 2022, 11:40 WIB
Pelatih Ajax Erik ten Hag, ini alasan dia menerima tawaran Manchester United.
Pelatih Ajax Erik ten Hag, ini alasan dia menerima tawaran Manchester United. /Twitter @FabrizioRomano

LINGKAR MADIUN – Teka-teki mengenai pelatih Manchester United musim depan sudah menemui titik terang.

Nama terdepan untuk menungkangi Manchester United menggantikan Ralf Rangnick yang naik jabatan menjadi Direktur Teknik adalah Erik Ten Hag.

Pelatih berkepala pelontos tersebut saat ini menjadi juru taktik raksasa Belanda Ajax Amsterdams.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Persahabatan Belanda vs Denmark Berakhir dengan Skor 4-2

Dimana Erik Ten Hag menjadi yang terdepang mengalahkan Pochetino, Luiz Enrique maupun Julen Lopetegui untuk menangani Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan.

Walaupun begitu Erik Ten Hag disarankan untuk membuang bintang yang menjadi masalah di MU saat ini.

Pemain itu adalah Hary Maguire, Paul Pogba, dan Cristiano Ronaldo. Ketiga pemain itu disinyalir adalah biang keladi MU.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Persahabatan Inggris vs Swiss Berakhir dengan Skor 2-1

Dilansir Lingkar Madiun dari Kanal YouTube mf Sport, alasan sebernarnya Erik Ten Hag mau melatih Manchester United adalah adanya Cristiano Ronaldo dan melatih MU merupakan klub idaman semua pelatih.

Dengan modal tekad yang kuat, Erik Ten Hag diyakini sangat cocok menungkangi Manchester United.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah