Selain Idul Fitri, Diskominfo Magetan Berikan Informasi Hari Libur Panjang di Sepanjang Tahun 2022

14 April 2022, 07:45 WIB
Ilustrasi hari libur panjang yang diinformasikan Diskominfo Magetan. /Tangkap layar/pixabay.com/pixabay20

 

LINGKAR MADIUN – Kemarin, Presiden Joko Widodo meneluarkan statement bahwa libur panjang Idul Fitri mulai dilakukan pada 29 April hingga 9 Mei 2022.

Hal ini adalah kabar baik bagi anak-anak Indonesia saat mendengar hari libur tiba.

Mereka bisa menonton televisi sepuasnya, bermain video game atau rebahan santai sepuasanya.

Baca Juga: 4 Tanda Anda Butuh Berkonsultasi ke Psikologi, Ini Demi Kebaikan Hidupmu!

Namun perlu Anda ketahui bahwa libur panjang tidak hanya dilaksanakan pada Idul Fitri saja.

Melainkan setiap bulan tahun 2022 ada jumlah libur yang harus Anda ketahui.

Dilansir Lingkar Madiun dari instagram @diskominfomagetan berikut release jadwal libur yang harus Anda ketahui.

Baca Juga: Gatick Tak Berkutik, Beberkan Alasan Hapus Foto Tangmo Nida di Speedboat, Diduga Bohong Lagi?

1. Januari (Selasa, Tahun Baru Masehi 2022).

2. Februari (Selasa Tahun Baru Imlek 2573 Kongzili dan Senin Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW).

3. Maret (Kamis,Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1944)

4. April (Jumat, Wafat Isa Al Masih atau Wafat Yesus Kritus).

Baca Juga: Kasus Tangmo Nida Memanas: Dalang Dibalik Kebohongan Gatick Angkat Bicara, Mulai Saling Bongkar dan Cari Aman

5. Mei ( Minggu,Hari Buruh Nasional, Senin-selasa Hari Raya Idul Fitri, Senin Hari Raya Waisak 2566 BE, Kamis, Kenaikan Isa Al MAsih atau Yesus Kritus).

6. Juni (Rabu, Hari Lahir Pancasila).

7. Juli (Sabtu, Hari Raya Idul Adha 1443 H, Sabtu, Tahun Baru Islam 1444 Hijrah).

8. Agustus (Rabu, Hari Raya Kemerdekaan Republik Indonesia).

9. Oktober (Sabtu, Maulid Nabi Muhammad SAW).

10. Desember (Minggu, Hari Raya Natal).***

 

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Tags

Terkini

Terpopuler