Waspada! Jangan Tidur Pada 4 Waktu Ini, Inilah Masalah Kesehatan yang Akan Terjadi Pada Tubuhmu

4 April 2021, 16:02 WIB
Ilustrasi tidur /Pexels/Andrea piacquadio

LINGKAR MADIUN - Tidur menjadi salah satu kebutuhan seseorang. Walaupun begitu, namun kita tidak boleh dengan sembarangan.

Ada beberapa waktu yang tidak disarankan untuk tidur karena dapat menyebabkan masalah pada tubuh. Salah satunya adalah masalah kesehatan.

Inilah beberapa waktu yang tidak disarankan untuk tidur.

Baca Juga: Lakukan 4 Cara Ini Agar Tetap Terlihat Cantik Meski Sedang Tidur, Wanita Wajib Tahu!

Baca Juga: Ramalan Zodiak Scorpio 4 April 2021, Kamu Akan Berdebat dengan Pasanganmu Untuk Kebaikannya

Setelah sholat subuh

Banyak orang yang biasanya memilih tidur lagi setelah sholat subuh. Oleh karena itu, usahakan agar kamu tidak tidur setelah pada pagi hari setelah sholat subuh.

Karena hal tersebut dapat memberikan rasa malas dan membuat tubuh tidak bersemangat melakukan aktivitas pada siang hari.

Selain itu, tidur setelah sholat subuh juga diyakini akan membuat seseorang sulit mendapatkan berkahnya pagi dan menghambat datangnya rezeki.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Libra 4 April 2021, Keuangan Akan Menjadi Sedikit Ketat dalam Beberapa Hari Mendatang

Baca Juga: Bukan Hanya 1, Ternyata Ini 6 Jenis Literasi yang Perlu Kamu Ketahui

Setelah makan

Jangan langsung setelah makan, karena hal itu akan membuat pencernaan menjadi tidak lancar dan tidak sempurna.

Oleh karena itu harus ada jeda sebentar agar makanan masuk dan dapat dicerna dengan baik oleh tubuh.

Sore hari, setelah sholat ashar menjelang maghrib

Disarankan agar tidak tidur pada waktu ini, karena akan dapat membuat tubuh menjadi linglung, pusing, badan sakit dan justru malah terasa seperti orang sakit.

Baca Juga: Bukan Hanya 1, Ternyata Ini 6 Jenis Literasi yang Perlu Kamu Ketahui

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini 4 April 2021, Ada Orang Ketiga yang Ikut Campur dalam Kehidupan Cintamu

Bahkan jika sering tidur pada waktu ini, diyakini dapat membuat terganggunya pikiran dan jiwa.

Tidur sepanjang hari

Meskipun kamu merasa sangat lelah, tidak disarankan untuk tidur sepanjang hari.

Beberapa dampak tidur terlalu lama yang berbahaya bagi kesehatan antara lain diabetes, obesitas, sakit kepala, sakit punggung, depresi, bahkan dapat berakibat kematian.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus 4 April 2021, Jangan Lakukan Hal Ini, Jika Tidak Ingin Kehilangan Kepercayaan

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini 4 April 2021, Ada Orang Ketiga yang Ikut Campur dalam Kehidupan Cintamu

Selain itu, tidur sepanjang hari juga dapat menyebabkan rasa malas dan hilangnya semangat pada tubuh.

Itulah beberapa waktu yang tidak disarankan untuk tidur, semoga bermanfaat. ***

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika

Tags

Terkini

Terpopuler