4 Kebiasaan yang Bisa Menyebabkan Kemandulan, Segera Rubah Gaya Hidupmu

- 15 Desember 2020, 17:02 WIB
ILUSTRASI mandul
ILUSTRASI mandul /Pixabay/

LINGKAR MADIUN - Gaya hidup yang kurang baik biasanya dapat membuat seseorang mengalami gangguan kesehatan seperti kemandulan. Untuk menghindari hal tersebut, kamu perlu memahami bahwa 4 kebiasaan ini tidak baik dilakukan dan harus segera diubah menjadi pola hidup sehat. Apa saja? berikut penjelasannya.

  1. Terlalu banyak memakan makanan ringan

Makanan ringan terlebih yang mengandung banyak lemah akan meningkarkan jumlah esterogen dan dapat mencegah proses terjadinya pembuahan. Kebiasaan ini juga tidak baik karena makanan manis akan meningkatkan gula dalam darah dan ini tidak sehat untuk sistem reproduksi.

  1. Terlalu banyak meminum minuman dengan kafein

Minuman dengankandungan kafein dapat meningkarkan resiko kemandulan. Hal ini berdasarkan peenlitian yang menunjukkan jika seseorang mengonsumsi lebih dari 300 mg kafein atau 2 hingga 6 cangkir minuman berkafein, akan meningkatkan resiko keguguran untuk wanita.

Baca Juga: 5 Shio yang Sukses dan Kaya Raya di Usia Muda, Apakah Kamu Salah Satunya?

Baca Juga: Trisula Real Madrid Kembali Berkuasa, Los Blancos On Fire Hadapi Atletico Bilbao

  1. Terlalu sering begadang

Berdasarkan penelitian begadang dapat membuat wanita tidak teratur dalam siklus menstruasi dan inilah salah satu tanda kemandulan dan dapat meningkatkan angka keguguran. Disisi lain, begadang juga dapat mempercepat penuaan dan penyakit lainnya.

  1. Tidak menjaga kebersihan tubuh

Area genital wanita merupakan tempat berkembangnya bakteri jahat dan bisa menginfeksi rahim hingga menyebabkan kemandulan. Untuk itu penting menjaga kesehatan terutama area genital pada wanita.***

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: healthline Time of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x