Inilah Durasi Tidur Sesuai Kelompok Usia Menurut National Sleep Foundation, Kalian Wajib Tahu Ini

- 22 Maret 2021, 10:50 WIB
Ilustrasi tidur sehat. Berapa Waktu Tidur yang Dibutuhkan Manusia? Inilah Waktu Tidur Sesuai Usia Menurut National Sleep Foundation
Ilustrasi tidur sehat. Berapa Waktu Tidur yang Dibutuhkan Manusia? Inilah Waktu Tidur Sesuai Usia Menurut National Sleep Foundation /Pixabay/PublicDomainPictures

LINGKAR MADIUN - Berapa jam waktu tidur yang anda butuhkan? kualitas tidur anda secara langsung memengaruhi kesehatan mental dan fisik Anda serta kualitas hidup Anda.

Termasuk produktivitas, keseimbangan emosional, kesehatan jantung, berat badan, dan banyak lagi.

Menurut National Sleep Foundation (NSF), durasi tidur yang sesuai untuk kelompok usia tertentu adalah sebagai berikut:

Bayi baru lahir (0 hingga 3 bulan): 14 hingga 17 jam setiap hari

Bayi (4 hingga 11 bulan): 12 hingga 15 jam

Baca Juga: Bingung Hadapi Sikap Mama Rosa, Tiba-Tiba Al Kedatangan Tamu, Siapa Dia? Bocoran Ikatan Cinta 22 Maret 2021

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 22 Maret 2021, Mama Rosa Marah Besar Setelah Mengetahui Siapa Andin Sebenarnya

Balita (1 hingga 2 tahun): 11 hingga 14 jam

Anak-anak prasekolah (3 hingga 5 tahun): 10 hingga 13 jam

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x