Mengolah 9 Jenis Makanan Ini Tidak Boleh Diblender, Bisa Merusak Alat dan Mengubah Tekstur

- 28 Mei 2021, 07:15 WIB
Ilustrasi menghaluskan makanan dengan blender,  berikut ulasan bahan yang tidak boleh diblender
Ilustrasi menghaluskan makanan dengan blender, berikut ulasan bahan yang tidak boleh diblender /Pixabay

 

LINGKAR MADIUN - Ada beberapa menu yang memang membuat kita harus menghaluskan bahan-bahan tertentu, misalnya seperti sambal, jus,selai, nugget, dan lain sebagainya. 

Agar praktis,  biasanya spontan kita mengambil alat blender untuk mempermudah penghalusan makanan. 

Tapi perlu Anda ketahui,  tidak sebaiknya semua bahan dihancurkan dengan blender. Ada beberapa yang justru dapat merusak blender kesayanganmu. Selain itu juga bisa mengubah tektur warna pada makanan. 

Baca Juga: Sejumlah Daerah di Kaltim Alami Blackout Siang-Malam, Humas PLN : Penormalan sedang Dilakukan Bertahap

Daripada Anda harus membeli blender berkali-kali,  cukup anda tandai bahan yang tidak boleh diolah dengan alat tersebut. 

Berikut 9 bahan makanan yang tak boleh diblender :⠀⁣
⠀⁣
1. Buah Beku

Menyimpan buah di dalam kulkas adalah hal yang wajar.

Tapi ketika anda ingin menghaluskannya untuk minuman jus, membuat selai  dan sebagainya,  maka pastikan buah tersebut tidak sedang membeku.

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x