Waspada! 13 Gejala Kanker Ginjal yang Wajib Diperhatikan, Diantaranya Punggung Bawah Sakit Tak Kunjung Hilang

- 13 Juni 2021, 08:41 WIB
Waspada! 13 Gejala Kanker Ginjal yang Wajib Diperhatikan, Diantaranya Punggung Bawah Sakit Tak Kunjung Hilang
Waspada! 13 Gejala Kanker Ginjal yang Wajib Diperhatikan, Diantaranya Punggung Bawah Sakit Tak Kunjung Hilang /Pixabay

LINGKAR MADIUN - Berdasarkan American Cancer Society menjelaskan bahwa kebanyakan orang memiliki kemungkinan terinfeksi penyakit kanker ginjal. Kemungkinan tersebut dapat terjadi dalam hidup setiap orang dengan prosentase kurang dari 2 persen.

Meski demikian, kanker ginjal harus tetap diwaspadai karena jika dibiarkan begitu saja, maka bisa mengancam jiwa. Risiko seseorang untuk tertekan kanker ginjal semakin meningkat jika mereka sering melakukan kebiasaan buruk seperti merokok, terlalu banyak makan hingga obesitas, terkena paparan bahan kimia, seperti asbes dan benzena.

Baca Juga: Tak Disangka, Minum Air Putih Hangat Rutin Tiap Pagi Memiliki 4 Manfaat Mengejutkan!

Baca Juga: Unik, Kenali Karakter Seseorang dari Bentuk Jari Kakinya! Begini Caranya

Kanker ginjal berpotensi diturunkan melakui genetik. Sehingga jika Anda salah satu yang berisiko tinggi mengalami kanker tersebut. Sebaiknya segera konsultasikan dengan dokter dan waspadai gejalanya. Sebab ginjal berada jauh di dalam tubuh sehingga membuat kita sulit melihat atau merasakan pertumbuhannya.

Dilansir dari Medicine Net, terdapat kondisi yang bisa dijadikan patokan jika Anda mengalami kanker ginjal. Berikut kondisi yang patut diwaspadai segera:

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus 12 Juni 2021, Hidupmu Akan Menjadi Lebih Besar, Inilah Kuncinya

Baca Juga: Ramalan Zodiak Pisces 12 Juni 2021, Peluang Baru dan Menarik Akan Terbuka Hari Ini, Segera Ambil!

1. Terdapat darah dalam urine
2. Muncul benjolan di area ginjal atau perut
3. Punggung bawah sakit yang tidak kunjung hilang
4. Merasa kelelahan
5. Demam
9. Kurang sehat 
10. Tekanan darah tinggi
11. Anemia
12. Mengalami beberapa gejala secara berulang
13. Untuk pria biasanya mengalami pembengkakan pembuluh darah di sekitar testis kanan.****

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Medicine Net


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah