Awas, Jangan Panaskan Kembali 8 Jenis Makanan Ini, Berpotensi Jadi Racun Bagi Tubuh

- 16 Juni 2021, 15:31 WIB
Ilustrasi memanaskan makanan kembali
Ilustrasi memanaskan makanan kembali /Pexels

Penelitian menggarisbawahi bahwa saat terbaik untuk mengonsumsi seafood adalah ketika masih segar dimasak.

Namun akan berbeda pada seafood  yang telah didiamkan pada suhu kamar mungkin mengandung bakteri yang dapat menyebabkan penyakit bawaan makanan.

Jika kamu ingin memanaskan kembali sisa makanan laut pastikan kamu membekukannya terlebih dahulu dengan aman di dalam freezer. Lalu lakukan dalam beberapa menit setelah memasak.

4. Jamur

Jamur kaya akan protein, oleh karena itu harus dikonsumsi pada hari yang sama saat dimasak. Karena diperkaya dengan protein maka strukturnya berubah saat dipanaskan kembali dan bisa berbahaya bagi tubuh.

Saat kamu mengonsumsi jamur yang dihangatkan kembali, maka hal tersebut dapat beresiko terhadap masalah pencernaan dan bahkan masalah jantung yang serius.

Baca Juga: Update Covid-19 Jatim : Penambahan Kasus Positif Sehari Hampir Menembus 500, Bangkalan Zona Merah

 

5. Kentang

Tidak semua makanan yang berbahan dasar kentang bermasalah saat dipanaskan kembali, hal tersebut tergantung pada seberapa baik kamu menyimpannya setelah memasaknya.

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x