Cara Mudah Mengatasi Hidung Tersumbat, Cukup Di Rumah Tanpa Harus ke Dokter!

- 1 September 2021, 10:30 WIB
Ilustrasi gejala flu dan pilek. Cara Mudah Mengatasi Hidung Tersumbat, Cukup Di Rumah Tanpa Harus ke Dokter!
Ilustrasi gejala flu dan pilek. Cara Mudah Mengatasi Hidung Tersumbat, Cukup Di Rumah Tanpa Harus ke Dokter! /Pexels/

LINGKAR MADIUN - Mengatasi hidung tersumbat tidak harus ke dokter. Anda bisa melakukan perawatan meski hanya di rumah saja.

Hidung tersumbat umumnya terjadi karena alergi atau dipicu gejala pilek dan flu. Saluran hidung mengalami iritasi sehingga dipenuhi lendir.

Akibat banyaknya lendir di saluran hidung, aliran oksigen untuk bernafas pun tersendat. Akhirnya Anda merasa seakan tidak bisa bernafas.

Baca Juga: Waspada! Alami Brain Fog, Salah Satu Gejala Long Covid-19, Begini Cara Mengatasinya

Melansir situs WebMD, saat Anda mengalami hidung tersumbat, tetaplah fokus untuk menjaga kelambapan saluran hidung.

Sebab, mungkin selama ini Anda berpikir untuk selalu mengeluarkan cairan lendir di dalam hidung hingga kering agar bisa bernafas kembali.

Akan tetapi, hal tersebut justru tidak mengatasi persoalan. Jika kondisi kering dan bersih dari lendir, saluran hidung justru semakin alami iritasi.

Baca Juga: 10 Pemain Terbaik di Dunia dengan Bayaran Tertinggi Tahun 2021 Dari Lionel Messi hingga Cristiano Ronaldo

Maka dari itu, untuk menjaga saluran hidung tetap lembap dan Anda bisa kembali bernafas lega, berikut ini beberapa caranya.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x