Jika Muncul Hal Ini di Alpukat Jangan Dimakan, Picu Infeksi Bakteri Salmonella Berisiko Hilangnya Nyawa

- 3 November 2021, 09:45 WIB
Ilustrasi alpukat segar
Ilustrasi alpukat segar /Pixabay

LINGKAR MADIUN- Para ahli kesehatan memperingatkan agar jangan sampai memilih alpukat yang salah untuk dikonsumsi yakni yang  alpukat yang memiliki rasa tengik karena sangat berbahaya bagi kesehatan.

Menurut Healthline, ketengikan dalam alpukat dapat mengakibatkan pembentukan senyawa yang berpotensi beracun yang dapat mengeluarkan bau dan rasa kimia.

Baca Juga: Tren UMKM Mampu Bertahan hingga Tahun 2022, Ketahui Tantangan dan Peluang Kedepannya!

Ahli kesehatan menyarankan bahwa dengan melihat di bawah area batang alpukat, kamu dapat dengan mudah menentukan apakah alpukat tersebut matang atau busuk.

“Untuk memastikan kamu membawa pulang alpukat yang benar-benar hijau dan lembut di bagian dalam dan bebas dari bintik-bintik cokelat, kuncinya adalah memeriksa di bawah batangnya,” terang ahli kesehatan.

Baca Juga: Gejala Halus Ini Dapat Muncul 6 Tahun Sebelum Diagnosa Demensia Menjangkiti Semakin Parah di Masa Tua

Sementara, petani alpukat sendiri sengaja membiarkan sebagian batang buah alpukat tetap utuh untuk mencegah jamur dan bakteri masuk ke buah.

Meski begitu, kamu tetap harus mencuci alpukat dengan air mengalir sebelum mengonsumsinya untuk menghindari infeksi bakteri salmonella yang menyebabkan penyakit serius hingga kematian.

Baca Juga: 6 Zodiak Hoki Meluap, Terima Takdir Baru, Kekayaannya Mengucur Deras Sepanjang November 2021

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Best Life Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x