5 Tips agar Bangun Shalat Tahajud Tepat Waktu Simak Caranya Berikut Ini

- 4 Februari 2022, 10:00 WIB
Ilustrasi sajadah untuk Shalat Tahajud, begini 5 tips bangun tengah malam tepat waktu.
Ilustrasi sajadah untuk Shalat Tahajud, begini 5 tips bangun tengah malam tepat waktu. /Pexels/Arif Syuhada

 

LINGKAR MADIUN – Shalat Tahajud merupakan sholat sunah yang dilakukan pada sepertiga malam.

Shalat Tahajud sangat dianjurkan untuk dilaksanakan. Pelaksanaannya setelah tidur dan tidak boleh dilakukan sebelum tidur.

Shalat Tahajud memiliki manfaat begitu baik untuk diri kita, khususnya untuk petualangan yang ingin kita alami.

Baca Juga: 5 Hutan Paling Angker di Indonesia, Apa Saja? Simak Ulasan Berikut Ini

Selain itu manfaat yang dapat diambil dari shalat tahajud adalah penghapusan dosa, menenangkan jiwa, dan memohon doa agar terkabul.

Melaksanakan shalat tahajud tidak mudah seperti yang kita kira. Kita harus bisa menahan rasa ngantuk, dan rasa malas untuk bangun. Agar kita dapat melaksanakan Shalat Tahajud ada berberapa tips supari bisa melaksanakannya.

Dilansir Lingkar Madiun dari Instagram @guesehat, berikut ini tips bangun untuk Shalat Tahajud sebagai berikut.

Baca Juga: 3 Penyebab Masyarakat Demotivasi atau Abai pada Protokol Kesehatan Covid-19

1. Kuatkan niat untuk sholat tahajud

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah