Ingin Miliki Tubuh Langsing? Bakar Lemakmu dengan 8 Cara Alami Ini

- 25 April 2022, 11:45 WIB
Ilustrasi lemak di perut, begini cara alami untuk pembakaran lemak.
Ilustrasi lemak di perut, begini cara alami untuk pembakaran lemak. /Unsplash/Towfiqu Barbhuiya

 

LINGKAR MADIUN – Lemak adalah sebuah sekelompok besar molekul alam yang terdiri atas unsur karbon, hidrogen, dan oksigen meliputi asam lemak, malam, sterol, vitamin-vitamin yang larut di dalam lemak.

Oleh karena itulah lemak juga dapat membuat tubuh menjadi gemuk atau kurang ideal.

Kebanyakan dari kita tanpa sadar bilamana lemak selalu dapat menyebabkan penyakit bila tidak segera diurus.

Baca Juga: Gol Telat Pulisic Selamatkan Chelsea dari Hasil Imbang Melawan West Ham United

Maka dari itulah makan-makanan yang seimbang dan disertai olahraga yang cukup menjadi salah satu cara untuk mengurangi lemak berlebih.

Dilansir Lingkar Madiun dari Instagram @okesehat,ada beberapa cara alami untuk mempercepat pembakaran lemak hingga tubuh ideal dan langsing.

1. Strength training 5 kali seminggu

2. Hiit Cardio 2x seminggu

3. Cheat meal hanya 1x seminggu

Baca Juga: Kalahkan Lazio Dikandangnya, AC Milan Geser Inter Milan di Puncak Klasemen

4. Disiplin diet 90 persen nutrisi ditambah 10 persen junk

5. Konsisten

6. Tidur maksimal 7 hingga 8 jam perhari

7. Kalori defisit

8. Makros dan mikros tercukupi

Terapkan kedelapan cara tersebut, dijamin nantinya akan memiliki badan sehat dan langsing.

Sebab lemaklah yang membuat tubuh Anda gemuk dan kurang ideal, maka dari itu terapkan hidup sehat guna dapat memiliki rasa percaya diri yang melekat.***

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x