Jangan Dibuang, Berikut 3 Cara Mengobati Jerawat dengan Kulit Pisang

- 1 Desember 2022, 19:10 WIB
Ilustrasi Pisang Kepok/Pixabay/Bryanbeedit/
Ilustrasi Pisang Kepok/Pixabay/Bryanbeedit/ /

Caranya :

Baca Juga: Apa itu Computer Vision Syndrom(CVS)? Berikut Gejala dan Penyebabnya yang Wajib Anda Ketahui

1. Blender kulit pisang dan baking powder hingga halus

2. Oleskan pada bagian kulit yang berjerawat

3. Diamkan selama 2 menit, kemudian bilas wajah anda hingga bersih

4. Oleskan pelembab non comedogenic

5. Terapkan cara ini sehari sekali selama satu minggu dan lihatlah perbedaannya

Kulit pisang merupakan bahan alami yang aman untuk wajah anda, jadi tidak akan menimbulkan efek samping berbahaya bagi kulit anda.

Jadi tidak ada salahnya jika anda mencoba menerapkan cara diatas. ***

 

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah