Pembangunan 3 Kawasan Industri Halal dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional

- 20 Mei 2021, 12:40 WIB
Ilustrasi industri tekstil. Pembangunan 3 Kawasan Industri Halal dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional
Ilustrasi industri tekstil. Pembangunan 3 Kawasan Industri Halal dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional /mposclar/Pixabay

LINGKAR MADIUN - Pemerintah menargetkan pembangunan tiga kawasan industri halal selesai tahun ini.

Kementerian Perindustrian menyebutkan bahwa target pembangunan tiga kawasan industri halal dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN).

Pada 2020-2024 akan tercapai pada 2021.

Ketiga kawasan industri halal tersebut adalah Modern Cikande Industrial Estate di Serang (Banten), Safe n Lock Halal Industrial Park di Sidoarjo (Jawa Timur).

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo 20 Mei 2021: Peluang akan Menjanjikan Prospek Masa Depan yang Jauh Lebih Baik

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini 20 Mei 2021: Abaikan Masalah yang Tidak Penting, Tetap Fokus pada Kehidupan Anda

Serta Kawasan Industri Halal Bintan Inti Halal Hub, di Kabupaten Bintan.

Fenomena pembangunan kawasan industri halal terjadi setelah keluarnya Peraturan Menteri Perindustrian nomor 17 tahun 2020.

Tentang tata Cara Memperoleh Surat Keterangan dalam Rangka Pembentukan Kawasan Industri Halal.

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Instagram @indonesiago.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x