Kemendikbud Luncurkan Pedoman Prokes COVID-19 dalam 77 Bahasa Daerah

- 2 Desember 2020, 16:04 WIB
Mendikbud Nadiem Makarim
Mendikbud Nadiem Makarim / kemendikbud.go.id

Aminudin kemudian menceritakan bagaimana gagasan penerjemahan prokes pencegahan COVID-19 ini bermula.

Baca Juga: Pembelajaran Tatap Muka Januari 2021, Gubernur Jatim: Sekolah Harus Siapkan Masterplan

Aminudin menyebut bahwa Satgas COVID-19 lah yang menghubungi Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa untuk dibantu menerjemahkan pedoman prokes ke dalam 34 bahasa daerah.

Namun, jumlah bahasa daerah yang digunakan berkembang menjadi 77 bahasa karena banyaknya ragam bahasa daerah yang ada di Indonesia.

“(Tujuannya) agar panduan ini mudah dibaca, kita terjemahkan dalam bahasa awam atau bahasa sehari-hari masyarakat kebanyakan,” pungkas Aminudin.***

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra

Sumber: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x