Ekspor Komoditas Peternakan Indonesia Mampu Menembus Pasar Internasional, Simak Ulasannya

- 13 Maret 2021, 15:07 WIB
Ekspor Komoditas Peternakan Indonesia Mampu Menembus Pasar Internasional, Simak Ulasannya
Ekspor Komoditas Peternakan Indonesia Mampu Menembus Pasar Internasional, Simak Ulasannya /unsplash/@relentlessjpg


LINGKAR MADIUN - Berbagai komoditas peternakan Indonesia saat ini diketahui telah mampu menembus pasar dunia.

Misalnya, daging ayam olahan, sarang burung walet, pakan ternak, obat hewan, produk susu olahan, ternak babi, kambing dan domba hidup, sampai ke produk larva kering.

Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mengatakan, melalui gerakan tiga kali lipat ekspor pertanian (GRATIEKS).

Baca Juga: Hadapi Burnley, Ancelotti Ingin Everton Tampil Menyerang

Baca Juga: Waspada Intensitas Hujan di Wilayah Jawa Timur Hari ini, Salah Satunya Kota Madiun Pada Siang Hari

Kementan berkomitmen untuk mendorong peluang ekspor lebih besar bagi para pelaku usaha peternakan dan kesehatan hewan.

Baik skala besar, menengah, bahkan mikro, serta para peternak yang siap ekspor untuk kesejahteraan masyarakat Indonesia.

"Dengan adanya Program GRATIEKS kami targetkan pertumbuhan nilai ekspor peternakan tiga kali lipat pada 2024," tutur Limpo.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), kinerja ekspor komoditas peternakan periode bulan Januari-Desember 2020 tercatat mencapai 325.442 ton dengan nilai setara Rp13,5 triliun.

Baca Juga: Hadapi Burnley, Ancelotti Ingin Everton Tampil Menyerang

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: indonesia.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x