Denny Darko Bongkar 5 Misteri di Indonesia yang Belum Terungkap Hingga Saat Ini! Menarik Buat Disimak

- 20 Juli 2021, 20:10 WIB
Ilustrasi sosok misterius
Ilustrasi sosok misterius /Pexels

Lingkar Madiun- Seperti yang kita ketahui negara Indonesia adalah negeri dengan berbagai kekayaan alam yang sangat memikat banyak orang dan bangsa di seluruh dunia.

Kali ini magician Denny Darko akan bongkar 5 misteri di Indonesia yang belum terungkap hingga saat ini sebagaimana ia sampaikan pada unggahan di kanal Youtubenya pada 10 Juni 2019 lalu.

Berikut 5 misteri di Indonesia yang belum terungkap hingga saat ini, diantaranya:

1. Batu Bleneng

Misteri batu raksasa yang ada di Tol Cipali, Jawa Barat. Bongkahan batu tersebut berada di daerah Cirebon dan memiliki tinggi serta berdiameter 2 meter.

Baca Juga: Jika Kamu Sering Panik dan Cemas? Coba Konsumsi 9 Asupan Ini Mampu Kurangi Risiko GAD

Baca Juga: Ramalan Jayabaya Tahun 2021 Zaman Kalabendu Kesengsaraan, Menuju Zaman Kalasubo Adil dan Makmur, Benarkah?

Batu tersebut berada di tepi tol dan tampak berbeda dengan batu yang lainnya.

“Batu ini tampak seperti batu pegunungan yang bukan berasal dari itu, tidak ada satu orang pun yang bisa menjelaskan mengapa batu itu ada di situ,” ujar Denny.

Konon batu tersebut diletakkan di tepi tol untuk menutupi sebuah lubang yang memancarkan lahar. Batu tersebut dinamai oleh masyarakat dengan batu bleneng.

Baca Juga: Ramalan Jayabaya Ungkap Kerusakan Moral dan Bencana Alam Pertanda Datangnya Satrio Piningit, Benarkah?

Baca Juga: Masa Pandemi Membawa Berkah untuk Zodiak Ini, Dipastikan Akan Mendapatkan Rezeki Nomplok di Bulan Juli

2. Tembok Raksasa Dasar Laut

Ini adalah misteri tentang tembok raksasa yang ada di sebelah utara lepas pantai Papua di Kepulauan Irian Jaya.

Tembok tersebut memiliki panjang hingga 110 km dan hampir sejauh jarak antara Bandung dan Jakarta dan tinggi sekitar 860 meter serta lebar 2.700 meter.

“Penemuan tembok raksasa tersebut sangat menghebohkan karena itu tampak terlihat dari aplikasi Google Map tapi sekarang tidak ada lagi, dan itu mengundang misteri,” ujar Denny.

Baca Juga: Jika Kamu Sering Panik dan Cemas? Coba Konsumsi 9 Asupan Ini Mampu Kurangi Risiko GAD

Baca Juga: Ramalan Jayabaya Tahun 2021 Zaman Kalabendu Kesengsaraan, Menuju Zaman Kalasubo Adil dan Makmur, Benarkah?

Saat ini belum ada yang membuktikan tentang keberadaan tembok tersebut. Namun ada yang menyebutkan jika tembok tersebut sudah ada sebelum zaman es.

3. Desa Karang Kenek

Ada misteri yang menyelimuti sebuah desa yang berada di daerah Situbondo, Jawa Timur. Desa tersebut dinamakan desa karang kenek. Anehnya, jumlah kepala keluarga di desa tersebut dari tahun 1980 hingga 2019 selalu berjumlah 26 kepala keluarga tidak kurang dan tidak lebih.

“Ini agak ajaib karena mengingat pertumbuhan penduduk yang selalu meningkat setiap tahunnya, tetapi jumlah kepala keluarga tidak pernah bertambah,” ujar Denny.

Baca Juga: Ramalan Jayabaya Ungkap Kerusakan Moral dan Bencana Alam Pertanda Datangnya Satrio Piningit, Benarkah?

Baca Juga: Masa Pandemi Membawa Berkah untuk Zodiak Ini, Dipastikan Akan Mendapatkan Rezeki Nomplok di Bulan Juli

4. Lukisan Misterius dalam Goa

Misteri lukisan misterius dalam sebuah goa di Papua. Lukisan misterius tersebut ditemukan di dalam goa yang banyak dihuni oleh kelelawar. Terdapat lukisan kuno dengan gambar yang aneh.

“Terdapat gambar kuno dengan lukisan yang cukup aneh karena gambarnya ini sepertinya bukan gambar manusia tetapi gambar tentang seseorang yang menggunakan helm, orang-orang percaya bahwa itu adalah makhluk luar angkasa yang datang ke dunia, ke bumi ini,” ujar Denny.

Lukisan tersebut berada di bagian dinding gua yang tinggi, dan hal tersebut begitu misterius. Pasalnya manusia di zaman dulu dipercaya tidak akan mampu memanjat dinding gua setinggi itu.

Baca Juga: Jika Kamu Sering Panik dan Cemas? Coba Konsumsi 9 Asupan Ini Mampu Kurangi Risiko GAD

Baca Juga: Ramalan Jayabaya Tahun 2021 Zaman Kalabendu Kesengsaraan, Menuju Zaman Kalasubo Adil dan Makmur, Benarkah?

5. Kota Kuno di Dasar Laut

Misteri kota kuno yang berada di dasar laut di Selatan Banten, Jawa Barat. Para peneliti percaya jika kota kuno tersebut adalah kota kuno yang terhempas dan terkubur di dasar laut setelah gelombang mega tsunami yang pernah terjadi di zaman dahulu.

“Ada yang bilang bahwa kota ini adalah Atlantis, sebuah kota yang sangat amat megah, maju dari sisi teknologi tetapi akhirnya dihukum oleh Tuhan karena kesombongan mereka, seluruh kota dan warganya ditenggelamkan hingga hilang peradabannya dari sejarah,” ujar Denny.

Banyak yang mempercayai bahwa kota tersebut merupakan kota Atlantis yang terkubur. Konon kota Atlantis disebut berada di daerah Selatan Khatulistiwa dan berada di dalam suatu perairan yang bernama Sunda Land.

Baca Juga: Ramalan Jayabaya Ungkap Kerusakan Moral dan Bencana Alam Pertanda Datangnya Satrio Piningit, Benarkah?

Baca Juga: Masa Pandemi Membawa Berkah untuk Zodiak Ini, Dipastikan Akan Mendapatkan Rezeki Nomplok di Bulan Juli

Nah itulah beberapa misteri di Indonesia yang belum terpecahkan yang diungkapkan oleh magician Denny Darko. Semoga pembahasan ini bermanfaat serta dapat menjadi wawasan tersendiri bagi kamu ya.***

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: YouTube Denny Darko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah