Mari Mengenang Tanggal 10 November, Isi Status Media Sosial dengan Caption Hari Pahlawan Terbaik Ini

- 9 November 2021, 21:00 WIB
Caption Menarik Untuk Hari Pahlawan.
Caption Menarik Untuk Hari Pahlawan. /Freepik

LINGKAR MADIUN – Tepat 10 November bangsa Indonesia akan mengenang kembali  jasa para pahlawan.

Dengan mengenang, menjadi salah satu bukti sebagai masyarakat Indonesia peduli atas perjuangan untuk mempertahankan bangsa ini. 

Sebagai generasi millenial dan terhalang pandemi covid-19 yang belum resmi dinyatakan berakhir.

Baca Juga: Sebelum Kecelakaan Maut Terjadi, Vanessa Angel Sempat Tuliskan Surat Ini untuk Anaknya: Doa Kami di Nadimu

Memperingati hari pahlawan 10 November bisa Anda lakukan dirumah saja.

Seperti banyak medoakan pahlawan yang sudah gugur, menonton film bersejarah, membuat status media sosial.

Guna mengajak teman dan kerabat lain ikut mengingat jasa para pahlawan tempo dulu. 

Baca Juga: Mimpikan Vanessa Angel Datang dengan Pakaian Serba Hitam, Sahabat: Mukanya Kinclong Banget, Sumringah!

Pertama, gunakan gambar para pahlawan atau salah satu pahlawan, kemudian beri caption terbaik .

seperti “Selamat hari pahlawan 10 November. Mari mengenang dan menghormati perjuangan para pahlawan dan pejuang dalam mempertahankan kemerdekaan Republik Indonesia.” 

Selain itu, caption singkat lainnya “Perjuangan belum berakhir, mari perkokoh persatuan untuk membangun negeri. Selamat hari pahlawan.”

Baca Juga: Paranormal Ungkap Munculnya Bayangan Hitam Besar Tutupi Langit Timur, Pertanda Bencana Akan Segera Datang

Jika ingin menambah postingan di media sosial berbeda, Anda bisa menggunakan caption berbeda agar pembaca dan penonton lebih mengerti akan makna 10 November ini. 

Seperti “Ribuan orang tua mungkin bisa saja bermimpi. Namun, satu pemuda saja bisa mewujudkan mimpi tersebut dan mengubah dunia menjadi lebih nyata.” 

Selain itu, caption terbaik “Hai, para generasi baru dari bangsa yang permai ini, siapkah kalian untuk maju dan bersaing kalahkan rasa takut yang selalu menghantuimu.”

Baca Juga: 3 Manfaat Jarang Diketahui, Setelah Makan Raja Buah, Salah satunya Penurunan Nyeri Penyakit Kronis

Kedua, bisa memposting foto pahlawan Indonesia untuk memeriahkan postingan di media sosial, Anda bisa memposting video singkat.

Vidio tersebut bisa berisi potongan film perjuangan pahlawan,  foto disertasi suara pahlawan, dan video pesan pahlawan untuk para generasi muda sekarang ini. 

Selanjutnya, bisa Anda kasih keterangan untuk lebih mengena dan maksud dapat tersampaikan kepada penonton maupun pembaca. 

Baca Juga: Orang dengan Kondisi Ini Sebaiknya Hindari Konsumsi Jagung, Segera Lakukan Sebelum Alami Hal Mengerikan

Isikan caption seperti “Tak perlu keluar darah, cukup keringat, dan pikiran untuk menjadi bermanfaat. Selamat Hari Pahlawan.”

Terdapat caption menarik lainnya, seperti “Terimakasih pahlawan, kami siap melanjutkan perjuanganmu. Semangatmu selalu menggelora di dada. Selamat hari pahlawan.”

Gunakan caption terbaik untuk memperingati hari pahlawan 10 November dalam media sosialmu.

Baca Juga: Indigo Ramalkan Hal Ini Setelah Pandemi Covid-19 Musnah dari Bumi, Sebut Ada Wabah yang Jauh Lebih Mematikan

Demi mengenang jasa pahlawan begitu luar biasa, Anda sebagai generasi muda dan penuh semangat tinggi harus berjuang menyebarkan pesan pahlawan untuk giat berjuang di negara Indonesia ini.

Walaupun tidak harus menggunakan senjata namun media sosial sudah termasuk senjata ampuh menyebarkan hal tersebut.

Disclaimer: Artikel ini pernah tayang sebelumnya di Kabar Lumajang dengan judul "Kata-kata Hari Pahlawan, Bijak, Lucu, dan Penuh Makna Untuk Caption dan Ucapan Selamat Hari Pahlawan".***

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah