3 Penyebab Suara Hilang, Merokok Salah Satunya

- 6 Februari 2021, 21:17 WIB
Berteriak dan bernyanyi juga menjadi salah satu penyebab suara hilang.
Berteriak dan bernyanyi juga menjadi salah satu penyebab suara hilang. /Pixabay

LINGKAR MADIUN – Semua orang pasti pernah mengalami kejadian suara hilang tanpa tahu apa penyebabnya.

Sudah berusaha mengeluarkan suara namun yang keluar hanya suara bisikan atau malah tidak keluar suara sama sekali.

Jika mengalami kondisi seperti itu, berarti ada gangguan pada getaran pita suara yang mungkin ada peradangan atau pembengkakan.

Baca Juga: Orang Tua Wajib Tahu! Begini Tanda Si Bayi Akan Tumbuh Gigi

Banyak penyebab yang bisa membuat suara tiba-tiba hilang dan diantaranya adalah sebagai berikut.

1.Flu

Penyebab umum suara yang tiba-tiba hilang adalah flu seperti batuk dan pilek. Udara akan masuk melewati kotak suara di tenggorokan akan menyentuh pita suara sehingga bergetar dan menimbulkan suara saat berbicara.

Namun, pita suara tekadang mengalami peradangan ketika flu. Peradangan dapat membuat pita suara membengkak dan memengaruhi getaran. Hal tersebut akan membuat suara serak dan mungkin tidak mengeluarkan suara sama sekali.

Baca Juga: Malas Berolahraga? Jangan Kaget Jika Kamu Merasakan 4 Hal Ini

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah