Coba Letakkan Ampas Teh Celup 30 Menit pada Kulit, Maka Hal Baik Ini Akan Terjadi! Simak Juga Manfaat Lainnya

- 17 Mei 2021, 15:12 WIB
Ilustrasi kantong teh celup
Ilustrasi kantong teh celup /Pixabay/

Ampas teh celup juga ampuh mengatasi masalah ketombe pada kulit kepala. Gunakan 3-4 kantung teh dan keluarkan ampas tehnya. Campurkan ampas teh tersebut dengan air secukupnya lalu gunakan untuk membasahi rambut.

Pijat dengan lembut kulit kepala hingga 10 menit kemudian siram dengan air bersih dan lanjutkan keramas seperti biasa menggunakan sampo. Untuk hasil terbaik, lakukan cara ini tiga kali dalam seminggu.

Baca Juga: Kumpulan kata-kata tentang Buku dalam Memperingati Hari Buku Nasional

Kamu juga bisa menggunakan ampas teh untuk mengatasi rambut kusam dan kering.

Gunakan kantung teh bekas dengan cara direndam terlebih dahulu di dalam air bilasan terakhir yang akan digunakan untuk keramas. Bilas rambut dengan air ini dan dapatkan rambut yang lebh berkilau serta lembut.

Baca Juga: Ilmuwan Rusia Bongkar Obat Alami Paling Ampuh Untuk Menghilangkan Kanker, Cukup Konsumsi 4 Sendok Makan Sehari

7. Mengobati Bisul

Selain untuk kecantikan, kantong teh celup juga bisa digunakan untuk mengobati bisul.

Cukup gunakan kantong teh bekas yang masih basah sebagai kompres pada bisul. Lalu diamkan hingga mengering. Lakukan hal tersebut secara berulang hingga bisul membaik dan kempes.

Baca Juga: Mbak You Ramal Ada Pergeseran Tanah di Tahun 2021: Air Laut Pindah ke Darat, Dataran Tinggi Akan Tergenang

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah