Jangan Pergi ke Pantai di Musim Panas, Bisa Beresiko Terkena Infeksi Kulit Serius Jika Alami Hal Fatal Ini

- 5 Oktober 2021, 10:43 WIB
Ilustrasi pergi ke pantai di musim panas
Ilustrasi pergi ke pantai di musim panas /Pixabay

LINGKAR MADIUN- Saat musim panas dan PPKM akibat Covid-19 telah usai, kamu mungkin ingin pergi ke pantai pada musim panas untuk mencari ketenangan setelah disibukkan dengan berbagai rutinitas.

Namun Departemen Kesehatan Masyarakat di Virginia memberikan peringatan kesehatan bagi mereka yang ingin berkunjung ke pantai namun memiliki luka terbuka karena dapat berpotensi terkena infeksi kulit yang fatal.

Baca Juga: Rutin Makan Camilan Manis Ini di Pagi Hari Dapat Membakar Lemak Serta Memperkecil Lingkar Pinggang

Departemen Kesehatan Masyarakat Virginia secara khusus telah mengeluarkan peringatan bagi mereka yang ingin berkunjung ke pantai agar tidak berenang di pantai saat memiliki luka terbuka karena adanya penyebaran bakteri Vibrio yang dapat menyebabkan infeksi kulit jaringan lunak yang serius.

“ Bakteri Vibrio yang berbahaya tersebut dapat ditemukan di danau, sungai, di sepanjang pantai, dan di perairan lainnya khususnya di air laut payau dan hangat di mana Vibrio dapat menyebar secara alami,” jelas Departemen Kesehatan Masyarakat Virginia.

Baca Juga: Waspada, Gaya Pola Diet Ini Bisa Tingkatkan Risiko Kematian Akibat Kesehatan Jantung Semakin Hancur

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) mempemperkirakan bahwa setiap tahun di AS, sekitar 80.000 orang terinfeksi bakter Vibrio yang menyebabkan penyakit Vibriosis. Bahkan, rata-rata seratus orang meninggal karena infeksi bakteri tersebut.

Mereka dengan sistem kekebalan yang rendah, kanker, diabetes, penyakit hati, dan kondisi kronis lainnya berisiko lebih tinggi terinfeksi bakteri Vibrio hingga memasuki aliran darah  hingga menyebabkan komplikasi bahkan kematian.

Baca Juga: Spoiler dan Link Baca Tokyo Revengers Chapter 225: Brahman vs Rokuhara Tandai Pecah, Mikey Jadi Penonton

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Best Life Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x