Penghapusan Pajak PPnBM mulai Maret 2021, Simak Ulasannya

- 12 Februari 2021, 15:00 WIB
Penghapusan Pajak PPnBM mulai Maret 2021
Penghapusan Pajak PPnBM mulai Maret 2021 /Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden/

LINGKAR MADIUN – Relaksasi pajak disetujui oleh Presiden Jokowi mulai Maret 2021.

Setelah didiskusikan dalam waktu yang cukup lama, akhirnya Presiden Jokowi menyetujui permintaan Kementerian Perindustrian.

Dengan meminta memberikan relaksasi pada pajak penjualan mobil di Indonesia. Rencana ini akan dilakukan selama satu tahun penuh.

Baca Juga: Penghapusan Pajak PPnBM menjadi Stimulus Membangkitkan Industri Otomotif

Baca Juga: Toyota New Agya di Bawah Rp100 Juta Hingga Avanza Hanya Rp130 Jutaan, Pajak Mobil Baru 0 Persen Maret 2021

Relaksasi yang diberikan berupa keringanan penghapusan pajak PPnBM mobil selama 9 bulan terhitung dari bulan Maret 2021.

Dengan tujuan agar bisa menekan kembai angka penjualan mobil di Indonesia yang sempat turun karena pandemi COVID-19.

Keterangan resmi dari Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartanto menjelaskan bahwa relaksasi PPnBM akan diberikan kepada mobil penumpang sistem penggerak roda 4x2.

Baca Juga: Program Beasiswa Luar Negeri Pascasarjana Kementerian Kominfo 2021, Simak Syarat Pendaftarannya

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Setkab.go.id antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x