Operasi Pasar Minyak Goreng Dilakukan Pemkot Cirebon Guna Memastikan Warga Mendapat Harga yang Sesuai Anjuran

- 2 Maret 2022, 14:17 WIB
Ilustrasi operasi pasar minyak goreng yang dilakukan Pemkot Cirebon.
Ilustrasi operasi pasar minyak goreng yang dilakukan Pemkot Cirebon. /Dok. Dinkominfo Kota Pekalongan/

"Rencananya, operasi pasar akan berlangsung hingga 8 Maret 2022 mendatang," ujar Maharani dikutip Lingkar Madiun dari Antaranews pada 1 Maret 2022.

Baca Juga: 3 Shio Ini Dinaungi Dewa Keberuntungan hingga Rezeki Datang di Awal Maret 2022, Anda Salah Satunya?

Diketahui, kelangkaan minyak goreng dalam bentuk kemasan 1 dan 2 liter kini sudah mengalami kelangkaan baik di pasar tradisional maupun swalayan.

Maka dari itu, pihak Dinas Koperasi bekeja sama dengan Bulog dalam penyediaan bahan baku minyak goreng.

Dalam penyelenggaraan operasi pasar itu Maharani mengatakan bahwa pihaknya menyesuaikan harga penjualan minyak goreng dengan ketentuan pemerintah.

"Untuk operasi pasar ini kita sesuaian harganya dengan ketentuan dari pemerintah yaitu Rp14 ribu per kilogram," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x