Ternyata Ada 8 Nama Lain Negara yang Berjaya di Nusantara Sebelum Jadi Indonesia

- 22 November 2022, 19:05 WIB
Republik Indonesia Serikat, salah satu negara yang pernah berjaya di Nusantara.
Republik Indonesia Serikat, salah satu negara yang pernah berjaya di Nusantara. /Istimewa/@Youtube

Berdiri pada 24 April 1948 berpusat di Bandung dengan Presiden R.A.A. Wiranatakusumah. Perdana Menteri Adil Puradireja, Djumhana Wiriaatmadja, Anwar Tjokroaminoto.

Cakupannya bagian barat Pulau Jawa seperti Jakarta, Jabar, dan Banten.

Baca Juga: Drama Baru Big Bet Dibintangi Choi Min Sik, Son Suk Ku dan Lee Dong Hei Segera Tayang di Bulan Desember

7. Negara Sumatera Selatan

Berdiri pada 2 September 1948 berpusat pemerintah di Palembang dengan Presiden Abdul Malik. Cakupannya wilayah Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung dan Bangka Belitung.

8. Negara Jawa Timur

Berdiri pada 26 November 1948 berpusar di Surabaya. Presiden R.T.P.Achmad Kusumonegoro.

Cakupan 12 Kabupaten Kota Praja yakni Malang dan Surabaya.***

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x