7 Ragam Kuliner Soto Khas Nusantara

- 23 November 2020, 11:17 WIB
Ilustrasi Soto Ayam
Ilustrasi Soto Ayam /Instagram /Bianca Home Cooking

 

 

LINGKAR MADIUN - Soto, sebuah menu masakan nusantara dengan komposisi daging dan sayur yang disajikan berkuah dengan cita rasa yang khas. Biasany soto identik dengan daging sapi atau ayam,walau demikian penyajiannya berbeda-beda dari setiap daerah.

Berikut aneka ragam menu soto dari berbagai daerah di Indonesia yang patut dicoba saat kuliner :

Soto Lamongan

Salah satu menu terkenal di Jawa Timur. Soto Lamongan memakai bahan utama ayam kampung yang disajikan lengkap dengan bubuk koya udang.Sedangkan isian sayurannya berupa irisan daun kol atau kubis.

Soto Lamongan terlihat seperti soto ayam pada umumnya dengan kuah berwarna kuning namun sedikit kental dan rasanya gurih. Kebanyakan prang menikmati soto Lamongan dengan tambahan persan jeruk nipis agar kuah semakin segar.

 Baca Juga: Mendikbud Izinkan Pembelajaran Tatap Muka, Inilah 10 Syarat Wajib yang Harus Dipenuhi

 

Soto Madura

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x