7 Makanan yang Bisa Membersihkan Usus Besar, Baik Untuk Melancarkan Sistem Pencernaan

- 26 Desember 2020, 17:15 WIB
7 Makanan yang Bisa Membersihkan Usus Besar,
7 Makanan yang Bisa Membersihkan Usus Besar, /PEXELS/Jainath Ponnala/

Baca Juga: BOXING DAY Liga Inggris: Bertajuk Derby London, Chelsea Tak Boleh Anggap Remeh Arsenal

  1. Ikan berlemak

Asupan omega 3 dari ikan berlemak dapat menghentikan pertumbuhan sel kanker dalam tubuh.

  1. Kenari

Kacang kenari mengandung serat dan asam lemak omega 3 dalam bentuk asam alfa-linolenat yang dapat membersihkan usus besar dan mengurangi perkembangan tumor usus besar.

  1. Yogurt

Susu fermentasi kaya akan probiotik sehat ini baik untuk usus dan membantu mengurangi beberapa gas yang berasal dari kacang-kacangan dan sayuran. Dengan konsumsi banyak yogurt dapat mengurangi risiko kanker kolorektal sebanyak 38%.***

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah