8 Makanan Terburuk yang Dapat Merusak Otak, Salah Satunya Gorengan

- 16 Januari 2021, 18:44 WIB
8 Makanan Terburuk yang Dapat Merusak Otak, Salah Satunya Gorengan
8 Makanan Terburuk yang Dapat Merusak Otak, Salah Satunya Gorengan /Pixabay

Baca Juga: RAMALAN ZODIAK LIBRA Minggu 17 Januari 2021: Keuangan Mengikuti Perintah Anda

Untuk melindungi otak Anda, batasi konsumsi alkohol tidak lebih dari satu gelas per hari (untuk wanita) atau dua per hari (untuk pria).

6. Minuman dengan pemanis buatan

Para peneliti menemukan bahwa peserta yang minum diet soda setiap hari hampir tiga kali lebih mungkin mengalami stroke atau demensia jika dibandingkan dengan mereka yang tidak.

7. Daging olahan

Baca Juga: 7 Makanan Kesukaan Jin dan Setan, Jarang Diketahui Orang: Nomor Enam Sering Dijumpai

Jika Anda suka makan daging olahan, Anda mungkin memiliki risiko lebih besar terkena demensia , saran sebuah studi April 2020 yang diterbitkan di Neurology.

Meskipun penelitian tidak membuktikan sebab dan akibat, para peneliti menemukan bahwa demensia lebih umum di antara peserta yang makan daging olahan, seperti sosis, daging yang diawetkan, dan pâté.

Orang tanpa demensia lebih cenderung makan beragam makanan yang mencakup buah-buahan, sayuran, makanan laut, dan unggas, menurut temuan tersebut.

Baca Juga: Denny Darko Ramalkan Satrio Piningit Tidak Lama Lagi Akan Selamatkan Indonesia, Benarkah?

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x