5 Bahan Makanan Ini Sering Bikin Keracunan Jika Salah Mengolahnya! Ketahui Sebelum Bakteri Ini Menjangkiti

- 1 Oktober 2021, 15:10 WIB
Ilustrasi bahan makanan
Ilustrasi bahan makanan /Pixabay

LINGKAR MADIUN- Mengolah atau menyiapkan bahan makanan tertentu dengan cara yang salah bisa membuat kamu sakit jika kamu memakannya setelah dimasak dengan matang.

Pasalnya, CDC mengungkapkan adanya beberapa bahan makanan yang justru membuat keracunan jika salah dalam mengolah atau menyiapkannya.

Baca Juga: 5 Shio Punya Nasib Gemilang, Sihir Dewi Fortuna Bikin Hoki Moncer Kaya Raya di Awal Oktober 2021

Sebuah penelitian menemukan adanya 36 wabah yang terkait dengan 28 makanan baru di tahun 2007 hingga tahun 2016 yang mengakibatkan adanya 272 penyakit.

Patogen bawaan makanan yang paling sering dilaporkan menjangkiti makanan adalah bakteri E. Coli dan Salmonella.

Baca Juga: Ramal Seleb TikTok Lina Mukherjee, Indigo Ungkap Hal yang Bikin Trauma Sang Seleb di Masa Depan

Hal tersebut disebabkan oleh berbagai makanan yang diimpor dari negara lain yang sebagian memerlukan pendinginan setelah pembelian dan yang lainnya tidak perlu dimasak sebelum dikonsumsi.

Berikut daftar bahan makanan yang paling sering menyebabkan keracunan makanan menurut CDC, diantarannya:

Baca Juga: Hasil Undian Perempat Final Piala Sudirman 2021 Indonesia Hadapi Malaysia, Berikut Jadwalnya!

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Best Life Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x