Cara Ampuh Mengatasi Sembelit dengan Cepat, Minum Rebusan Buah Ini! 3 Hari Sulit BAB Langsung Lancar

- 13 November 2021, 09:15 WIB
Ilustrasi masalah sembelit yang menyiksa
Ilustrasi masalah sembelit yang menyiksa /Pexels

LINGKAR MADIUN- Pada artikel ini akan dibagikan manfaat dari buah asam jawa untuk kesehatan tubuh kita. Asam jawa biasanya dimanfaatkan sebagai salah satu bumbu dari sayur asam.

Namun tahukah kamu bahwa selain dimanfaatkan sebagai bumbu dapur, ternyata asam jawa juga memiliki berbagai khasiat untuk kesehatan.

Baca Juga: Selamat Datang Kembali! Barcelona Pulangkan Dani Alves Usai Tunjuk Xavi Hernandez Jadi Pelatih Baru Blaugrana

Asam jawa dapat bermanfaat untuk memperlancar sistem pencernaan kaena mengandung serat. Bagi kamu yang sedang mengalami sembelit atau susah Buang Air Besar (BAB) kamu bisa membuat minuman herbal dari bahan alami asam jawa.

Bagaimana cara mengolahnya!

Berikut cara mudah mengolah asam jawa menjadi minuman herbal sebagai obat untuk mengatasi masalah sembelit yang mengganggu, simak selengkapnya!

Baca Juga: Selamat Datang Kembali! Barcelona Pulangkan Dani Alves Usai Tunjuk Xavi Hernandez Jadi Pelatih Baru Blaugrana

  1. Siapkan asam jawa secukupnya
  2. Rebus asam jawa dengan 2 gelas air hingga mendidih
  3. Masukkan air rebusan asam jawa ke dalam gelas
  4. Tambahkan madu sesuai selera
  5. Aduk hingga tercampur rata
  6. Minuman herbal siap dikonsumsi

Minuman herbal dari asam jawa tersebut, selain dapat mengatasi masalah pencernaan seperti sembelit juga dapat menjaga kesehatan jantung.

Baca Juga: Bagi Golongan Darah O, Konsumsi Buah Ini Secukupnya, Jika Tidak Diserang Infeksi Jamur

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: YouTube Resep Obat Herbal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x