Dimulai Juli 2021, Berikut Mekanisme Pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka Secara Terbatas

- 3 April 2021, 16:08 WIB
Ilustrasi simulasi belajar tatap muka. /Kominfo
Ilustrasi simulasi belajar tatap muka. /Kominfo /
  • Dilakukan terbatas dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.

 

  • Tetap menyediakan layanan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ).

 

Baca Juga: Hindari 11 Kesalahan Pola Asuh Ini, Tanpa Disadari Justru Dapat Merusak Pertumbuhan Anak!

Bukan itu saja,  orang tua juga dapat terlibat dalam pengambilan keputusan apakah anak mereka diizinkan untuk mengikuti pembelajaran tatap muka.

Dalam hal ini orang tua juga diperbolehkan untuk tetap memilih pembelajaran jarak jauh.

Secara rinci,  terdapat beberapa hal yang juga harus diperhatikan saat pemberlakuan PTM secara terbatas :

  • Satuan pendidikan wajib memenuhi daftar periksa sebelum memulai layanan PTM secara terbatas.

 

  • Dikombinasikan dengan PJJ untuk mematuhi protokol kesehatan.

 

  • Orang tua/wali dapat memutuskan bagi anaknya untuk tetap melakukan PJJ walaupun satuan pendidikan sudah memulai PTM terbatas.

 

 

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika

Sumber: Instagram @sekretariat.kabinet


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah