Main Tetris Ternyata Bisa Obati Gangguan Mental PTSD, Berikut Ulasan Lengkapnya

- 18 Oktober 2021, 19:30 WIB
Peringatan hari kesehatan mental sedunia, kenali tanda seseorang mengalami gangguan mental kecemasan.
Peringatan hari kesehatan mental sedunia, kenali tanda seseorang mengalami gangguan mental kecemasan. /Pexels/Andrew Neel/Pexels

Para peneliti berasumsi bahwa keberhasilan metode adanya mekanisme distraksi di otak.

Baca Juga: 5 Rahasia Otak Tetap Tajam Terhindar dari Pikun di Usia Senja, Salah Satunya: Tetap ‘Kepo‘

Bagian visualisator otak pasien PTSD akan terus aktif membayangkan kejadian traumatis mereka. Ternyata, bagian visuopasial seseorang juga akan terus aktif saat mereka bermain Tetris.

Oleh karena itu, visualisasi otak akan dialihkan dari mengingat kejadian traumatis yang mengakibatkan PTSD.

Penelitian mengenai metode penyembuhan PTSD dengan Tetris ini masih terus dikembangkan.***

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Science Daily


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah